Friday, May 19, 2017

Meringankan Android dengan ABS Tweak " Oxygen Of Android "

ABS tweak meningkatkan performa android, bagus bagi pengguna device RAM 512gb atau diatasanya, di tweak ini banyak pilihan tweak,mempercepat internet, performa, Lag, hemat battre dan edit build.prop script yg sudah terscript kita tinggal mengaktifkan saja dan bekerja dari Android 2.3 Gingerbread sampai 6.x Marshmallow.


Keunggulan :
* Performance boost script
* Zipalign mempercepat boot
* Kernel Tweaks
* VM Tweaks
* PDB Profiler
* Multitasking, Balanced, Default & Gaming Profiles
* Battery Tweaks
* SQ Lite Database Optimiser Tweaks
* Touch Pressure Adjustments
* I/O Tweaks
* New CPU Governor Tweaks
* SD Carf R/W Speed Tweaks
* Strict Minfree Tweaks
* Adblocker
* ABS Booster
* Sysctl.conf Tweaks Kernel
* No Normalised Sleeper Tweaks
* Internet Speed Tweaks
* Fstrim Engine
* Enables Ditethering
* Meningkatkan video HW Decoder
* CPU Boost Scripts
* Menghilangkan Lag
* 60 FPS Unlocker
* Inbuilt Junk Cleaner
* Media Server Killer
* Faster Boot Tweaks
* Option To Disable Boot Animation For More Faster Boot
* Liquid Smooth UI
* Scrolling Speed Tweaks
* Flag Tuner
* Theme Engine For Terminal Menu
* In Call Speaker Quality Improvement Tweaks
* Various Build.prop Tweaks
* Increases Performance & Battery Life Drastically
* Increase scores in Benchmark Tests upto its best
* RAM Boost Scripts
* Better HD Graphics rendering
* Smooth Gaming performance
* No Launcher withdraws
* Smooth & Lagfree Multitasking
* Enhances Graphics quality and Images output
* Menghemat battre
* Informasi perangkat

Bahan :

Petunjuk :
Note :
Biasakan backup  data-data sebelum flashing, setelah flashing biasanya proses boot butuh waktu 2-3 menit

Siapkan bahan taruh di sdcrad atau internal
Android harus sudah Root dan terinstall Recovery twrp/cwm, proses awal siapkan device install busybox, buka busybox klik Install di bagian bawah kiri dan install terminal emulator
Boot Ke Recovery twrp/cwm install init.d dan ABS Tweak sesuai variant perangkat jangan di clear cache dan dalvik biarkan reboot ke system. buka Terminal emulator ketik "su" tanpa tanda petik lalu ketik "ABS"
note: selalu ketik "su" jika ingin membuka tweak ABS

SEO-9

SEO

SEO-10


proses selanjutnya semua tweak ada di bagian ke 2. PDB Zone aktifkan sesuai kebutuhan hanya ketik Angka saja untuk mengaktifkannya jika ingin menguninstall nya boot ke recovery dan install uninstall ABS filenya. Happy Tweaking ✌

Credit : dark_optimistic @XDA






No comments:

Post a Comment